Home »
Kegiatan Sekolah
» Kegiatan Renang
Kegiatan Renang
TK ABA Jogokaryan memiliki kegiatan rutin yakni belajar berenang bersama pelatih, dimana kolam renang tersebut berlokasi di sekitaran Kasihan, Bantul.Kegiatan ini sangat bermanfaat bagi anak, melatih keberanian dan juga melatih pernapasan, sehingga sehat pernapasannya.Selain itu, berenang merupakan kegiatan yang sangat positif serta menyenangkan bagi anak-anak.